
Hallo #SobatAdhyaksa
Selasa, (03/01/2023). Kepala Kejaksaan Negeri Aceh Barat Daya Heru Widjatmiko S.H., M.H., diwakili oleh Kepala Sub Bagian Pembinaan H. Azwar, S.H. mengikuti kegiatan lauching Gerakan Ibu Asuh kegiatan tersebut dilaksanakan di halaman kantor di Kab. Aceh Barat Daya.
#kejaksaanRI#kejatiaceh#kejaksaanrb#kejariabdya#Kejariabdyahebat#HABke77