admin
0 Comments
Sidak Harga Pangan Bersama Unsur Forkopimda Aceh Barat Daya
Hallo #SobatAdhyaksa
Kamis, (12/01/2023). Kepala Kejaksaan Negeri Aceh Barat Daya yang diwakili oleh Kasi Tindak Pidana Khusus, Riki Guswandri, S.H. melakukan sidak harga pangan bersama Unsur Forkopimkab Aceh Barat Daya. Adapun sidak tersebut dilakukan pada sejumlah tempat seperti PPI Ujung Serangga Susoh, Bulog serta pasar tradisional Blangpidie.
#kejaksaanRI#kejatiaceh#kejaksaanrb#kejariabdya#Kejariabdyahebat